Press "Enter" to skip to content

Konsep Modifikasi Beat Street

Skuter matic buatan Honda ini memang mempunyai tampilan yang kece dan juga sangat cocok digunakan bagi kalangan pria atau pun wanita. Disini terdapat berbagai macam varian konsep Modifikasi Beat Street yang nantinya dapat membuat tampilan nya terlihat lebih keren.

Supaya konsep nya tidak terlalu mencolok seperti Thailook, dalam penggunaan warnanya kamu bisa menghindari warna-warna terang. Nantinya, striping racing tersebut dapat menjadi bagian yang melengkapi keindahan dari Modifikasi Beat Street berwarna putih.

Penggunaan striping racing terhadap Beat Street putih ini sebenarnya dapat memberikan dampak yang sangat bagus. Selain itu, kamu pun dapat menambahkan airbrush dengan desain yang lucu dan unik untuk mempercantik tampilan pada motor tersebut.

Walaupun terlihat indah, kamu juga harus berhati-hati dalam melakukan Modifikasi Beat Street dengan penggunaan velg jari-jari. Konsep modifikasi seperti Jari-jari, Thailook dan Racing memang cocok untuk diterapkan ketika sedang mengikuti kontes variasi motor.

Konsep modifikasi supermoto ini bisa menjadikan Honda Beat Street yang kamu kendarai menjadi tampil lebih bergaya.

Modifikasi Beat Street menggunakan konsep Trail ini bisa membuat perubahan dari segi penampilan secara drastis karena akan terlihat lebih gagah. Namun, jika kebutuhannya untuk mengikuti perlombaan balap G-Strack, maka mesin motor pada Honda Beat Streat harus dirombak secara keseluruhan. Modifikasi Beat Street Touring bisa kamu lakukan untuk mempermudah dalam menyimpan barang-barang ketika sedang bepergian jarak jauh.

Pastinya bagian yang sangat penting dalam modifikasi Touring ialah Visor dan Box tempat penyimpanan barang. Masing-masing dari bagian tersebut bukan hanya memperlihatkan desain visual yang pas, akan tetapi secara fungsional.

Oh iya, kegunaan Visor ini ialah untuk membuat pengendara merasa nyaman ketika sedang melakukan perjalanan jauh seperti melintasi antar provinsi.

Baca Juga  Biaya Pajak Motor Beat Street 2021

Demi kenyamanan dalam berkendara, selain Box dan Visor, kamu pun bisa mengganti kedua ban depan dan belakang dengan ukuran yang lebih besar dari sebelumnya, setelah itu bisa mengganti suspensi belakang, kemudian di lanjut meninggikan suspensi bagian depan. Apakah kamu sudah merasa puas dengan tampilan Beat Street yang di desain oleh perusahaan Honda? Jika belum puas, rasanya adanya sentuhan modifikasi minimalis pada motor ini cocok untuk diterapkan agar bisa merubah tampilan nya menjadi lebih menarik lagi. Nah, penambahan aksesoris itu bisa membuat Honda Beat Street ini akan terlihat lebih menarik lagi dan juga tidak terlalu membosankan. Sekian pembahasan kali ini tentang berbagai macam konsep Modifikasi Beat Street yang dilengkapi dengan gambarnya.

Ide Modifikasi Motor Honda BeAT Street Supermoto, Pakai Upside Down Dan Pelek Jari-Jari

Bisa dicontek sedikit hasil modifikasi motor Honda BeAT Street Supermoto garapan R Autoworks yang bermarkas di daerah Bekasi, Jawa Barat ini. Dikutip dari Otomotifnet.gridoto.com, Rully Manarullah orang yang ada dibalik R Autoworks memang mencoba memasukkan konsep supermoto ke motor matic ini

Rekomendasi Modifikasi BeAT Street Terkeren

Pada bagian tersebut, pemilik perlu menggantinya dengan ukuran kaki dan suspensi yang lebih panjang.

Be First to Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *