Press "Enter" to skip to content

Bohlam Lampu Depan Honda Beat Karbu

“Contoh di Honda BeAT itu pakai bohlam bawaan 32 watt, banyak yang coba ganti ke watt yang lebih besar,” ucap Arif Nurahman, owner Satria Motor di wilayah Kangkungan, Sunter, Jakarta Utara. Baca Juga: Pakai Roller Ini Bisa Bikin Akselerasi Yamaha Fazzio Tambah Enteng

Banyak Yang Bingung, Ini Dia Daftar Tipe Lampu Motor, Bisa Untuk Subtitusi

Otoseken.id – Dikala darurat, mencari komponen pengganti dari motor lain menjadi solusi. Paling sering bohlam, jika tiba-tiba bohlam motor putus di jalan otomatis butuh pengganti yang cepat. Nah, kalau sulit mencari boham bawaan motor bisa disiasati dengan menggunakan bohlam dari motor lain yang sejenis.

Caranya, dengan mencari bohlam dari motor lain yang memiliki soket bohlam yang sama.

Baca Juga : Simak Bestie, Cara Bersihkan Mika Lampu Motor Bekas Yang Buram “Cara paling gampangnya kenali bentuk soketnya dulu.

Kalau bentuk soketnya sudah ketahuan baru cari bohlam penggantinya,” ucap Asep Risman dari Siliwangi Motor yang berlokasi di Depok, Jawa Barat. Untuk motor bebek dan matik umumnya pabrikan melengkapi dengan bohlam bersoket H6 atau disebut juga M5.

Sedangkan motor sport soket bohlamnya lebih beragam. Ada yang menggunakan soket tipe H4, H7, H11 dan HS1. Daftar Jenis Soket Bohlam Lampu Motor Nah, dari pada penasaran berikut tim GridOto jabarkan beberapa motor yang memiliki jenis soket bohlam yang sama:

Baca Juga : Tips Merawat Motor Bekas, Ini Dia Penyebab Bohlam Lampu Rem Sering Putus

Cara Ganti Lampu Motor Bohlam Menjadi Lampu LED

Jadi kalian hanya perlu mengaitkan dan mengencangkannya.Setelah tahap pertama selesai, letakkanlah per di tempat lampu. Apabila sudah, lampu LED bisa dipasang pada reflektor layaknya memasang bohlam biasa.Selanjutnya masuk ke sistem perkabelan, dan untuk tahap ini terbilang sedikit rumit.

Baca Juga  Variasi Lampu Led Beat Karbu

Be First to Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *