Press "Enter" to skip to content

Fitting Lampu Beat Fi

Otoseken.id – Dikala darurat, mencari komponen pengganti dari motor lain menjadi solusi. Paling sering bohlam, jika tiba-tiba bohlam motor putus di jalan otomatis butuh pengganti yang cepat.

Nah, kalau sulit mencari boham bawaan motor bisa disiasati dengan menggunakan bohlam dari motor lain yang sejenis.

Caranya, dengan mencari bohlam dari motor lain yang memiliki soket bohlam yang sama.

Baca Juga : Simak Bestie, Cara Bersihkan Mika Lampu Motor Bekas Yang Buram “Cara paling gampangnya kenali bentuk soketnya dulu.

Kalau bentuk soketnya sudah ketahuan baru cari bohlam penggantinya,” ucap Asep Risman dari Siliwangi Motor yang berlokasi di Depok, Jawa Barat. Untuk motor bebek dan matik umumnya pabrikan melengkapi dengan bohlam bersoket H6 atau disebut juga M5.

Sedangkan motor sport soket bohlamnya lebih beragam. Ada yang menggunakan soket tipe H4, H7, H11 dan HS1.

Daftar Jenis Soket Bohlam Lampu Motor Nah, dari pada penasaran berikut tim GridOto jabarkan beberapa motor yang memiliki jenis soket bohlam yang sama:

Baca Juga : Tips Merawat Motor Bekas, Ini Dia Penyebab Bohlam Lampu Rem Sering Putus

Kenali Perbedaannya! Ini 4 Ukuran Fitting Lampu Untuk Kebutuhan Anda

Ini 4 Ukuran Fitting Lampu Untuk Kebutuhan Anda Oleh Lampbond Indonesia Mau tau ukuran-ukuran rumah lampu serta kegunaannya seperti apa?

Selain untuk menghias, fitting lampu ini bisa digunakan untuk menghangatkan burung atau anak ayam karena ukuran yang kecil dan ringan. Fitting ini sering diaplikasikan untuk keperluaan lampu dekoratif atau hiasan interior café, restoran serta untuk penerangan pada ruangan kecil atau watt lampu yang kecil.

Untuk lampu Lampbond sendiri tersedia beberapa lampu yang menggunakan fitting E14 yaitu Bohlam LED Candle 5W yang berwarna Cool Daylight (putih) dan Warm White (kuning), serta Bohlam LED 5W 3 campuran warna dan 3 campuran warna fungsi memori yang bisa anda gunakan untuk dekorasi ruangan ataupun untuk dikamar tidur Anda. Penggunaan fitting ini bisanya digunakan di ruang tamu kecil, kamar mandi, kamar tidur, dapur dan ruangan yang tidak terlalu besar. Untuk informasi lebih lanjut, hubungi kami melalui Facebook @lampbondled dan Instagram @lampbond.

Baca Juga  Volume Oli Mesin Beat Fi

Be First to Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *